Penulis: Terry Eagleton
Penerbit: Jalan Baru Publisher
Tebal: 227 halaman
Segel ori
Terbitan baru 2020
Softcover
Bahasa Indonesia
Rp. 78.000
Review
Buku ini merupakan jawaban afirmatif terhadap pertanyaan "Masih perlukan membaca Marx pada hari ini?". Jika kemudian kita bertanya-tanya, bukankah Marx begini, bukankah Marx begitu, bukankah Marx mengatakan demikian dan sederet proposisi lainnya yang mengandaikan sebuah konklusi bahwa tulisan-tulisan Marx sudah ketinggalan zaman bagi
generasi masa kini, maka kita bukan hanya perlu membaca Marx melainkan juga mengawalinya dengan membaca buku ini.
generasi masa kini, maka kita bukan hanya perlu membaca Marx melainkan juga mengawalinya dengan membaca buku ini.
Karena dalam buku ini Eagleton mengumpulkan sepuluh prasangka umum tentang Marx dan mencoba mementahkannya. Formatnya sederhana: prasangka-prasangka itu ditulis sebagai pembuka setiap bab, lalu di tiap-tiap bab Eagleton menunjukkan bahwa prasangka tersebut tak memiliki pondasi untuk menihilkan perlunya membaca Marx pada hari ini.